Januari yang lalu. Saya bepergian dengan dua anggota Pengkajian Ulang Potensi Kecamatan (PUPK) Pidie. Pagi hari hari saya dibawa menelusuri Guha Jepang di Laweueng. Dua terowongan bawah tanah yang mengangumkan. Sore, saya diajak menyisir sisi barat kabupaten yang tak jaya-jaya itu. Ke Kolam Putroe Bungsu, kata mereka. Dari jalan nasional Medan-Banda Aceh, kami memasuki gerbang […]
Author: Safariku
Menjenguk Sultan Iskandar Muda di Tengah Kota
Ternyata makam Sultan Iskandar Muda itu ada di tengah-tengah Kota Banda Aceh. Tidak jauh dari Masjid Raya Baiturrahman. Setelah menanyakan pada pakar sejarah, kesanalah kami menuju. Hari yang terik tidak meluluhkan semangat kami menuju makam Sultan Aceh tersukses itu. Di sana pun adem karena ada pohon besar yang menaungi makam raja Aceh abad ke 17 […]
Saat Hamil Muda pun Ada Baiknya Untuk Traveling
Hai Traveler! Kamu mungkin sering menonton film bertema traveling. Katakanlah misalnya Eat, Pray, Love. Liz Gilbert gagal mempertahankan status perkawinannya dengan seorang pria di New York. Wanita yang diperankan Julia Robert itu kemudian mencari ketenangan ke luar negeri: Itali, India, dan Indonesia. Di Bali, Liz menemukan cinta sejatinya. Petualangannya di Pulau Dewata sejenak berhenti saat dinyatakan […]
Cuci Mata di Pasar Tengah Ladang
Barangkali saya harus berterimakasih kepada ‘bosan’ karena untuk menampik perasaan ini kemudian saya melajukan motor matik menuju sebuah pasar yang cukup istimewa, pasar yang hanya ada sekali dalam seminggu. Jujur saja belanja bukanlah tujuan saya, tapi berjalan-jalan di antara keramaian pasar setidaknya akan mengobati penat di kepala. Pasar ini berada di Kayu Beriring, Desa Blang […]
FOTO: Sabana Kuta Malaka
Bukit Kuta Malaka diincar para kaula muda di Banda Aceh, Aceh Besar, dan Pidie semenjak 2015. Setelah Tanjung Ujung Kelindu Lamreh, perbukitan yang ditumbuhi padang rumput ini, memenuhi timeline akun Instagram dengan tagar yang menunjuk keindahan alam Aceh. “Di atas bukit ini Anda bisa menyaksikan lanskap dengan hamparan sawah nan hijau, begitu juga pepohonan di […]
Mengenang Potensi Wisata Lokop
Langit sangat mendung dalam perjalanan kami ke Lokop. Hawa dingin pegunungan menyertai perjalanan kami. Di sisi kanan kiri jalan kami temui banyak kebun karet, cokelat dan sawit milik warga maupun milik PT Perkebunan, juga pemandangan gunung dan sungai yang jernih. Sangat menyejukkan mata. Tujuan saya ke Lokop untuk melihat sendiri keberadaan harimau sumatera yang katanya sudah […]
Menilik Bali Spa Berteknik Dunia
SALAH satu resort mewah di Pulau Dewata, Ayana Resort and Spa, memiliki fasilitas bintang lima dengan kenyamanan tingkat tinggi. Mereka ingin membuat setiap tamu betah dengan pelayanan terbaik. Bahkan dalam hal tertentu, didesain dengan memadukan teknik luar negeri. Bali spa di Rimba Jimbaran misalnya. Layanan pijat ini memadukan konsep tradisional Bali dengan teknik beberapa negara, […]
Ranup Mameh, Khasiat dan Semangat Penjualnya
Saya tak tega melihat kawanku ini terus mengerang sakit gigi. Sudah beberapa hari tak sembuh. Akhirnya kuajak dia ke Masjid Raya Baiturrahman. Ya, tapi bukan untuk sembahyang. Pun kami sampai di gerbang utara masjid itu tidak sedang masuk waktu salat. Saya melirik 15 gerai Ranup Mameh di sisi jalan, pada persimpangan menuju Pasar Atjeh. Teringat […]